kali ini akan membahas tentang cara menghilangkan navigasi pada blog dan auto hide
berikut ini adalah langkah-langkahnya
untuk menghilangkan navigasi blog secara PERMANEN
1. Login terlebih dahulu di blogger
2. Masuk ke Dasbor > pilih blog yang akan di edit
3. Pilih menu Rancangan > pilih Edit HTML
4. Jangan lupan untuk memberi tanda centang pada expand template widget
5. Cari kode ![CDATA[ dengan bantuan CTRL+F atau tekan F3 pada keyboard
6. Copy kode di bawah ini
7. Kemudian paste DI ATAS kode ![CDATA[#navbar {height: 0px;visibility: hidden;display: none;}
8. Setelah selesai jangan lupa untuk simpan
untuk menghilangkan navigasi blog secara AUTO HIDE
1. Langkah-langkahnya mengikuti di atas, cuman yang berbeda adalah kodenya
2. Copy kode di bawah ini
3. Sama juga kemudian paste DI ATAS kode ![CDATA[#navbar-iframe{opacity:0.0;filter:alpha(Opacity=0)}#navbar-iframe:hover{opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100, FinishedOpacity=100)}
4. Di simpan juga
Sekian tutorial tentang cara menghilangkan navigasi pada blog dan auto hide
Sambung postingan selanjutnya
Ditunggu komentarnya ya..
sumber